Sabtu, 01 Juni 2013

PS4, konsol game sejati?



PS4 memang digadang-gadang akan menjadi lawan serius dari XBox One. Namun, ada beberapa perbedaan yang medasar dai XBox One dan PS4. Jika Microsoft memutuskan untuk menjadikan one stop entertainment, beda halnya dengan Sony nih. Sony menegaskan bahwa PS4 akan lebih menfokuskan pada urusan game dan mengesampingkan konten-konten lain pada saat ini.

Ini mungkin akan mejadikan pembeda yang cukup besar antara kedua konsol ini yang sama-sama belum meluncur secara resmi ini. Sony ingin memanjakan para gamer dengan kekuatan utama pada game sedangkan Microsoft lebih memanjakan para gamer untuk urusan entertainmen mereka.




Langkan ini ngeingetin kita waktu Sony meluncurkan Konsol PS3 tahun 2006 yang lalu. pada saat itu juga, Sony belum memasukan konten-konten selain game seperti video streaming pada awal peluncuran, namun setelah berjalan cukup sukses baru Sony memberikan konte-konten lain.

Ini akan menjadikan gamer, sebagai konsumen utama mereka, berpikir ulang untuk merencanakan membeli konsol terbaru, mau yang langsung all-in-one pada XBox One atau gamer focusing pada PS4?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar